Kamis, 19 Januari 2012

info


PRIA INI BERTAHAN HIDUP DENGAN JANTUNG B...

Pria Ini Bertahan Hidup Dengan Jantung Buatan
Pria Ini Bertahan Hidup Dengan Jantung Buatan – Berita Terbaru, Seorang pria bernama, Matthew Green (40) menjadi pasien pertama yang sukses diberi jantung buatan. Pria ini selalu membawa jantungnya yang disimpan dalam tas yang tak boleh ia lupakan. Awalnya, Green merasa sakit pada otot jantungnya namun kemudian berhasil diatasi dengan jantung buatan yang ia ‘pasang’ di...

MAIN GAME TERLALU LAMA BISA BERUJUNG KEM...

Main Game Terlalu Lama Bisa Berujung Kematian, Kenapa?
Main Game Terlalu Lama Bisa Berujung Kematian, Kenapa? – Berita Terbaru, Kasus kematian setelah lamanya bermain game sudah terjadi beberapa kali. Baru-baru ini, seorang pria remaja asal Inggris berusia 20 tahun, Chris Stanifort telah meninggal dunia setelah bermain game non stop selama 12 jam. Dari hasil otopsi telah dipastikan bahwa ia meninggal karena kondisi pembekuan darah...

POPOK BAYI BISA PICU KANKER

Popok Bayi Bisa Picu Kanker
Popok Bayi Bisa Picu Kanker – Berita Terbaru, Bahan kimia anti panas dapat menimbulkan penyakit kanker. Sebuah studi menemukan bahan kimia anti panas carcinogen yang terdapat di kursi mobil, kereta bayi, popok dan bantalan bayi itu berbahaya bagi kesehatan karena dapat menimbulkan penyakit kanker, masalah reproduksi, syaraf serta perkembangan otak. Universitas Duke di Amerika...

DIET UNTUK MENDAPATKAN BAYI LAKI-LAKI

Diet Untuk Mendapatkan Bayi Laki-Laki
Diet Untuk Mendapatkan Bayi Laki-Laki – Berita Terbaru, Ada sebagian sepasang suami-isteri mempunyai keinginan untuk menentukan bayi yang akan dikandung oleh sang isteri berjenis kelamin sesuai dengan keinginannya. Misalkan bayi yang diinginkannya adalah bayi laki-laki. Namun adakah cara bersenggama yang dapat menentukan jenis kelamin bayi? Seorang suami ingin sekali mempunyai...

PERAWAT SE-VENEZUELA MOGOK, PASIEN TERLA...

Perawat Se-Venezuela Mogok, Pasien Terlantar – Berita Terbaru, Gaji yang selama ini didapatkan oleh para perawat Venezuela dirasa sudah tidak memadai lagi untuk dapat menunjang kebutuhan hidup dan meningkatkan kesejahteraan. Oleh karena itu, para perawat se-Venezuela menuntut perbaikan sistem standar penggajian yang dapat meningkatkan pendapatannya sesuai dengan kebutuhan dan...

INILAH TANDA-TANDA KULIT MULAI MENGALAMI...

Inilah Tanda-Tanda Kulit Mulai Mengalami Penuaan Dini
Inilah Tanda-Tanda Kulit Mulai Mengalami Penuaan Dini – Penuaan pada kulit tidak diinginkan oleh semua orang,khususnya wanita.Wanita lebih sering mengkhawatirkan penuaan pada kulitnya,sehingga mereka rela mengeluarkan kocek yang cukup dalam demi merawat kulit agar tetap kencang. Proses penuaan memang tak ada siapa pun yang dapat menahannya. Proses alamiah ini terjadi pada siapa...

LAKUKAN OLAHRAGA INI UNTUK KURANGI PIPI ...

Lakukan Olahraga Ini Untuk Kurangi Pipi Tembem
Lakukan Olahraga Ini Untuk Kurangi Pipi Tembem – Pipi tembem bagi sebagian orang kadang menjadi suatu masalah yang menggangu penampilannya.Berbagai cara mereka lakukan untuk mengurangi tembem pada pipi. Terbentuknya pipi tembem biasanya karena banyaknya lemak yang menumpuk di pipi seseorang.Berkumpulnya lemak tersebut dapat membuat orang tampak lebih gemuk dari sebenarnya.Tapi tahukan...

Rabu, 18 Januari 2012


Angkat Sumpah Ners STIKES MITRA LAMPUNG

Angkat Sumpah Ner K III
Foto Bersama Angkat Sumpah Ner K III
Angkat-Sumpah-Ners
Penanda Tanganan Oleh Ketua Stikes Mitra Lampung
SEBANYAK 74 mahasiswa Program Pendidikan Profesi Keperawatan (Ners)Angkatan III STIKES MITRA LAMPUNG diangkat sumpah, Rabu (25/3/2009), bertempat di aula Museum Lampung. Lulusan yang diangkat sumpah ini telah mengikuti rangkaian pendidikan program profesi dan siap terjun ke dunia kerja.
Ketua STIKES MITRA Lampung dr. Hi. Zamahsjari Sahli, M.K.M. mengatakan, Stikes Mitra Lampung berkomitmen menghasilkan lulusan perawat profesional yang memenuhi kualifikasi global. Dari sisi kelembagaan, Stikes Mitra Lampung juga terus meningkatkan kualitas pembelajaran intrakampus dan sumber daya pendukung. Seperti lab, kerja sama antarlembaga, dan banyak lagi.

artikel kesehatan

Khasiat Ubi Jalar
Saturday, 21-October-2006, 10:53:32
Bagi Kesehatan Sekarang jangan pernah lagi menyia-nyiakan ubi jalar merah, karena khasiatnya lebih dahsyat dari sekedar menjaga kesehatan mata. Sekelompok antioksidan yang tersimpan dalam ubi jalar merah mampu menghalangi laju perusakan sel oleh radikal bebas. Karenanya ubi jalar merah dapat mencegah kemerosotan daya ingat dan kepikunan, penyakit jantung koroner, serta kanker. Plus bonus sehat lainnya termasuk membuat kita tetap awet muda.  (20196 clicks)

Kangkung Si Pengusir Racun ...
Saturday, 23-September-2006, 12:51:48
Kangkung termasuk sayur yang sangat populer.Biasa dibuat tumis, cah, atau lalap. Kangkung ternyata juga berkhasiat sebagai antiracun dan bisa mengobati berbagai gangguan kesehatan. Tanaman kangkung berasal dari India, yang kemudian menyebar ke Malaysia, Birma, Indonesia, Cina Selatan, Australia, dan Afrika. Di Cina, sayuran ini dikenal sebagai weng cai. Di negara Eropa, kangkung biasa disebut swamp cabbage, water convovulus, atau water spinach. (3066 clicks)

Antibiotik ? Siapa takut ?
Friday, 02-June-2006, 10:49:49
Mungkin begitulah kira2 pikiran kebanyakan pasien Indonesia ketika diberi resep oleh dokternya ketika berobat... karena sudah seringnya diberi Antibiotik (atau disingkat AB), kita langsung saja meminumnya tanpa mempertanyakan dahulu apakah benar kita perlu AB ? Lalu kapan sih kita perlu dan kapan tidak ? Summary ini membahas dengan singkat apa itu AB dan beberapa topik yang berhubungan. (3871 clicks)

Melamin, Piring Cantik yang Menyimpan Racun
Tuesday, 04-April-2006, 23:01:55
Di banyak toko yang menjual perabot rumah tangga, peralatan makan dan minum yang disebut melamin relatif mudah ditemukan. Kalau sekitar tahun 1970-1980-an melamin masih terbatas warna maupun coraknya, maka kini desain melamin bisa bersaing dengan barang pecah belah lainnya.  (3018 clicks)

Bahaya Di Balik Piring-piring Cantik!
Monday, 27-March-2006, 21:01:22
Anda suka pakai peralatan makan dari melamin? Hati-hati, lo, karena dibalik sosoknya yang cantik serta harganya yang murah meriah, ada bahaya mengintai. Banyak yang mengandung formalin berkadar tinggi yang membahayakan kesehatan. (3524 clicks)

Tahu, Makanan Favorit yang Keamanannya Perlu Diwaspadai
Sunday, 12-March-2006, 21:36:13
PENINGKATAN kualitas sumber daya manusia salah satunya ditentukan oleh kualitas pangan yang dikonsumsinya.... Undang-Undang Nomor 7 Tahun 1996 menyatakan bahwa kualitas pangan yang dikonsumsi harus memenuhi beberapa kriteria, di antaranya adalah aman, bergizi, bermutu, dan dapat terjangkau oleh daya beli masyarakat.  (3585 clicks)

Bahaya di Balik Gurihnya Ikan Asin
Wednesday, 15-February-2006, 19:48:11
Menikmati sajian nasi putih ditambah sambal terasi dan lalapan segar terasa kurang lengkap tanpa ikan asin. Dengan kekayaan laut seperti Indonesia, aneka jenis ikan asin dapat diperoleh dengan mudah, dari teri, tongkol, jambal hingga cumi. Karena harganya relatif terjangkau, bahan makanan ini sering digunakan menyiasati keterbatasan anggaran rumah tangga. Cara pengolahannya pun tergolong mudah dan dapat diolah jadi aneka jenis masakan.  (3549 clicks)

Mi, Lezat Bergizi tetapi Rawan Formalin!
Tuesday, 31-January-2006, 21:11:09
Mi basah rawan terhadap penambahan formalin dan boraks. Zat kimia ini dapat berdampak buruk bagi kesehatan. Sayangnya, kandungan formalin dan boraks hanya bisa diketahui melalui pemeriksaan laboratorium. (3063 clicks)

MENGENAL FORMALIN DAN BAHAYANYA
Sunday, 15-January-2006, 09:17:22
Formalin adalah larutan yang tidak berwarna dan baunya sangat menusuk. Di dalam formalin terkandung sekitar 37 persen formaldehid dalam air. Biasanya ditambahkan metanol hingga 15 persen sebagai pengawet. Formalin dikenal sebagai bahan pembunuh hama (desinfektan) dan banyak digunakan dalam industri. (4335 clicks)

Mengenal Ragam dan Manfaat Teh (3)
Sunday, 15-January-2006, 09:15:50
Selama ini orang mengenal empat jenis teh, yakni teh putih, hijau, oolong,dan teh hitam. Perbedaan keempatnya terletak pada metoda pemrosesan daun teh setelah dipetik. Tiap jenisnya dijuluki berbeda-beda pula sesuai tempatnya diproduksi. Teh hijau. Teh hitam. Teh putih. Di antara jenis-jenis teh tadi, teh hijau memang lebih populer. Setelah selama berabad-abad menjadi minuman pilihan di Asia, kepopuleran teh hijau kini merambah ke negara Barat. Kunci popularitasnya terletak pada aroma alaminya dan manfaatnya bagi kesehatan. (4797 clicks)

Mengenal Ragam & Manfaat Teh (2)
Monday, 02-January-2006, 21:26:53
(sambungan dari Mengenal ragam & manfaat teh (1))…… Prof. Dr. Sumarno Poerwo Soedarno, ketika menjabat staf ahli Menteri Kesehatan bidang teknologi kesehatan menyatakan kebiasaan minum teh dapat menurunkan angka serangan diare. Di dalam buku Shennong Bencao, Sennong mencatat 72 jenis tanaman beracun yang dapat dinetralisir oleh teh. Dengan kemampuan antibakterinya, teh membantu menghambat infeksi tenggorokan. Penelitian juga menunjukkan, meminum the memperbaiki konsentrasi, ketajaman perhatian, dan kemampuan memecahkan masalah. Lebih dari itu, teh bisa pula digunakan sebagai obat luar untuk beberapa penyakit. Di Cina, umpamanya, the hijau digunakan sebagai obat rumah untuk menyembuhkan luka atau mencegah penyakit kulit dan penyakit kaki karena kutu air. Selain itu, semua bagian tanaman teh juga bisa digunakan sebagai bahan-bahan kosmetik. Di antaranya, untuk lotion; cream antiseptik; produk-produk perawatan rambut macam shampo atau conditioner; perawatan mulut seperti pasta gigi, mouthwash, dan pelindung bibir; deodoran; produk pembersih macam sabun atau pembersih kulit; perawatan tubuh seperti hand & body lotion; perawatan kaki; dan produk-produk pelindung tubuh dari sengatan matahari atau yang diperlukan selama perjalanan.  (3305 clicks)

Mengenal Ragam dan Manfaat Teh (1)
Sunday, 18-December-2005, 21:54:39
Bila dibandingkan dengan jenis minuman lain, teh ternyata lebih banyak manfaatnya. Minuman ini bisa mencegah atau membantu penyembuhan penyakit ringan sejenis influenza hingga yang berat macam kanker. Jenis tehnya juga bisa dipilih menurut selera masing-masing.  (901 clicks)

INFO SEPUTAR FLU BURUNG
Friday, 25-November-2005, 20:41:50
Flu Burung adalah penyakit yang disebabkan oleh virus influenza yang menyerang burung/unggas/ayam . Salah satu tipe yang perlu diwaspadai adalah yang disebabkan oleh virus influenza dengan kode genetik H5N1 (H=Haemagglutinin, N=Neuramidase) yang selain dapat menular dari burung ke burung ternyata dapat pula menular dari burung ke manusia.  (8098 clicks)

Nutrisi Otak Agar Anak Cerdas
Saturday, 19-November-2005, 23:17:58
Pastikan Anda memberikan nutrisi yang cukup untuk otak si kecil agar ia tumbuh sehat dan juga cerdas karena dengan kekurangan salah satu nutrisi tersebut akibatnya perkembangan sistem saraf pusat dan kemampuan kognitif di masa selanjutnya pun akan turut terpengaruh (menurut suatu penelitian yang dipublikasikan dalam British Medical Journal, Inggris, tahun 2001). (1779 clicks)

Dibalik Penemuan Kacamata
Thursday, 06-October-2005, 12:11:00
Nama-nama besar seperti Thomas Alfa Edison, Wright bersaudara, Alexander Fleming, dan lain-lain yang tercatat sebagai penemu teknologi yang produknya banyak mempengaruhi kehidupan manusia. Tapi banyak pula banyak benda-benda biasa dalam kehidupan sehari-hari pensil, sikat gigi, penghisap debu, peniti, dan lain-lain yang tidak kita ketahui secara pasti siapa penemunya. Demikian pula dengan kaca mata apabila kita lihat dibalik cerita penemuan kaca mata ada kisah-kisah yang menarik untuk kita ketahui.  (4734 clicks)

Pencegahan Problem Umum pada Mata
Wednesday, 05-October-2005, 12:31:07
Sungguh menyedihkan apabila orang sampai tiba-tiba menderita gangguan penglihatan secara parah dan permanen. Kebanyakan gangguan penglihatan ini bukanlah sesuatu yang menyerang secara tiba-tiba, hanya saja karena kita kurang bisa mendeteksi secara dini. Gangguan semula yang dirasa ringan dibiarkan sehingga nampak secara tiba-tiba menjadi penyakit yang menyusahkan. Oleh karena itu ada baiknya bila kita sebagai awam tahu cara-cara pencegahan yang bisa dilakukan.  (4783 clicks)

Haruskah Amandel Dioperasi ?
Wednesday, 28-September-2005, 22:43:02
Allah tak akan menciptakan organ tubuh tanpa fungsi yang berarti seberapapun kecilnya. Demikian juga dengan amandel , meskipun kecil tapi manfaatnya sangat besar untuk ketahanan tubuh. Namun demikian ada beberapa mitos-mitos yang berkembang dimasyarakat antara lain: 1. Infeksi Amandel akan membuat anak bodoh 2. Amandel akan membesar kembali beberapa lama setelah operasi 3. Ketahanan tubuh anak berkurang bila amandel diangkat. Dokter spesialis THT paling sering ditanya oleh para orang tua: Dok, amandel anak saya perlu diangkat tidak ya?  (4578 clicks)

ONLINE STORE




BISNIS & INVESTASI
Login
Home
Tentang Wayang
Pitoyo Dotcom Webstore
Klipping Berita Terkini
Artikel
Kolom
Tentang Saya
Foto Galeri
Telusuri Buku-buku Pitoyo Amrih
Cari cuplikan buku Pitoyo Amrih:


Buku Pitoyo Amrih
Statistik Pitoyo.com

Alexa Certified Traffic Ranking for www.pitoyo.com
Related Link

Artikel/Kolom / Info Kesehatan




11 Cara Instan Atasi Stres
Saturday, 23-January-2010, 23:48:17
KOMPAS.com: Deraan pekerjaan, masalah keluarga, masalah pasangan, hingga masalah transportasi sehari hari sudah bisa membuat stres. Atasi dengan cara instan ini.

Berlatih Napas Ketika Anda secara sadar berusaha untuk bernapas lebih dalam, secara alami akan membantu tubuh Anda kembali ke posisi rileks. Letakkan tangan Anda di perut, dan rasakan ketika ia mengembang saat Anda menarik napas, sambil berhitung hingga hitungan ke tiga atau empat, lalu tahan napas Anda dengan hitungan yang sama, lalu hembuskan selama mungkin, dan rasakan saat perut Anda mengempis. Hal ini akan membantu Anda untuk berfokus pada napas yang akan membantu menyingkirkan stres Anda.
 (2032 clicks)

Ditindih Mahluk Halus Saat Tidur
Thursday, 07-January-2010, 09:02:46
Pernah terbangun dari tidur, tapi sulit bergerak ataupun berteriak? Dont worry, Anda tidak sedang diganggu makhluk halus. Ini penjelasan ilmiahnya.

Pada saat mengalami ini biasanya kita akan sulit sekali bergerak dan kemudian ada sedikit rasa dingin menjalar dari ujung kaki ke seluruh tubuh. Untuk bisa bangun, satu satunya cara adalah menggerakkan ujung kaki, ujung tangan atau kepala sekencang kencangnya hingga seluruh tubuh bisa digerakkan kembali,biasanya disertai juga dengan munculnya bayangan kegelapan. Hal inilah yang diasumsikan ketindihan makhluk halus orang sebagian besar orang. Mandarinnya disebut gui ya shen.  (2608 clicks)

Panduan Kesehatan Selama Puasa Ramadhan
Monday, 24-August-2009, 11:23:27
Berpuasa di bulan Ramadhan, jika ditinjau dari sudut pandang kesehatan, memiliki beberapa manfaat. Dan ilmu kedokteran sekarang ini telah mengakui manfaat dari berpuasa yang berimbas terhadap kesehatan dan kebaikan tubuh dan pikiran seseorang. Artikel ini merupakan artikel terjemahan yang saya terjemahkan dari tulisan Dr. Farouk Haffejee yang berjudul: Some health guidelines for fasting, tentunya setelah meminta izin kepada redaksi websitenya terlebih dahulu dan alhamdulillah saya diizinkan untuk menerjemahkan artikel ini. (2657 clicks)

Kerokan
Tuesday, 17-March-2009, 12:47:10
Mungkin diantara para pembaca pernah bertanya tanya dalam hati, mengapa kulit yang dikerok hanya dengan mata uang logam dan balsem, minyak, atau lotion bisa menjadi merah, dan kenapa tidak menjadi warna lain saja, misalnya biru (seperti warna bengkak yang kita dapatkan akibat tekanan atau hantaman dari luar, kan mengerok juga sama halnya dengan memberi tekanan pada kulit melalui mata uang logam). Mengapa hal itu bisa terjadi?  (3194 clicks)

Nutrisi Lebih Beras Merah
Wednesday, 04-March-2009, 18:56:20
Beras merah atau brown rice adalah beras yang tidak digiling atau setengah digiling, jadi bisa dikatakan whole grain atau berbutir utuh. Beras merah mempunyai rasa sedikit seperti kacang dan lebih kenyal daripada beras putih. Meskipun lebih cepat basi, tetapi beras merah lebih bernutrisi.

Di beberapa negara di Asia, beras merah dulunya dikaitkan dengan masa kemiskinan atau masa perang dan jarang sekali dikonsumsi kecuali oleh orang yang sedang sakit, manula, dan penderita sembelit. Namun sekarang beras merah menjadi lebih mahal daripada beras putih karena faktor suplai yang terbatas, sulitnya penyimpanan dan transportasi. (6202 clicks)

Seribu Manfaat Kacang Hijau
Thursday, 19-February-2009, 10:35:57
Sebagai makanan, tanaman yang diperkirakan berasal dari India ini menghasilkan berbagai masakan. Mulai dari aneka panganan kecil, bubur, sampai kolak. Namun selain rasanya yang gurih dan lezat, kacang hijau dan kecambahnya memiliki banyak manfaat bagi kesehatan.

Nutrisi Penting Kacang hijau atau Phaseolus Aureus berasal dari Famili Leguminoseae alias polong polongan. Kandungan proteinnya cukup tinggi dan merupakan sumber mineral penting, antara lain kalsium dan fosfor yang sangat diperlukan tubuh. Sedangkan kandungan lemaknya merupakan asam lemak tak jenuh, sehingga aman dikonsumsi oleh orang yang memiliki masalah kelebihan berat badan.  (5984 clicks)

Merokok dan Perempuan
Friday, 09-January-2009, 17:03:40
Kebiasaan merokok pada awal abad ke20 sangat jarang di kalangan perempuan dan menjadi suatu hal yang lazim di kalangan perempuan setelah dilakukan laki laki. Pada tahun 2006, sekitar 20,2juta (17.8%) perempuan merokok di Amerika Serikat. Walaupun perempuan perokok lebih sedikit dibandingkan lakilaki, perbedaan persentasenya semakin menurun. Sekarang, dengan perbedaan jumlah yang semakin sedikit diantara perempuan perokok dengan laki laki perokok, perempuan menanggung beban berat penyakit yang bisa ditimbulkan akibat kebiasaan merokok ini. (4731 clicks)

Mouthwash. Life Style atau Kesehatan?
Wednesday, 03-September-2008, 16:00:25
Kesehatan Mulut dan Gigi : Mouthwash atau obat kumur bagi kebanyakan orang dianggap sebagai pelengkap gaya hidup modern agar napas selalu segar. Dalam berbagai aktifitas, terutama yang dalam pekerjaannya mengharuskan bertemu dengan banyak orang atau klien, bau mulut bisa menggangu pembicaraan. Bahkan seringkali mempengaruhi rasa percaya diri. Padahal obat kumur tidak hanya membuat napas menjadi segar lebih lama, tapi juga menjaga kesehatan gigi dan mulut serta tenggorokan agar terhindar dari berbagai penyakit. (2470 clicks)

Sehat Saat Liburan
Tuesday, 01-July-2008, 07:57:10
Libur telah tiba. Inilah saat kita memanjakan keluarga. Baik bersantai atau pergi ke suatu tempat. Intinya satu, bersenang-senang, melepaskan kepenatan bersama. Namun, jika liburan, kadang ada satu hal yang terlupa. Saking menikmati liburan, kadang kita kurang kontrol terhadap makanan yang kita konsumsi. Akibatnya? Badan pun melar pascaliburan. (1309 clicks)

Pemilihan dan Penggunaan Obat Secara Rasional
Tuesday, 24-June-2008, 12:32:19
Obat-obatan esensial adalah obat-obatan yang memenuhi prioritas kebutuhan perawatan kesehatan populasi. Pengalaman menunjukkan bahwa pemilihan hati-hati terhadap kisaran obat esensial yang terbatas menghasilkan kualitas perawatan yang lebih tinggi, manajemen obat yang lebih baik, termasuk peningkatan kualitas obat yang diresepkan dan penggunaan sumber daya kesehatan yang lebih efektif dari segi harga. (5206 clicks)

Hindarkan Anak dari Junk Food!
Thursday, 17-April-2008, 15:29:48
MENGONSUMSI makanan redah kadar gizi atau junk food tampaknya sudah menjadi bagian dari gaya hidup masyarakat terutama di kota-kota besar. Bahkan tak jarang para orang tua malah mengenalkan makanan tidak sehat ini kepada anak-anaknya sejak dini.

Ketika mengajak jalan-jalan ke mall atau pusat perbelanjaan, banyak orang tua membelikan anak mereka junk food. Begitu perut lapar, anak-anak langsung diajak menyantap paket menu yang terdiri dari nasi plus ayam goreng, atau burger bersusun tiga ditambah sekantong kentang goreng plus segelas soda. (2687 clicks)

Tuli Mengancam Kaum Muda
Monday, 07-April-2008, 13:02:13
Menurut penelitian, ketulian menyerang orang makin dini. Penyebabnya adalah gaya hidup modern, seperti mendengarkan musik melalui earphone.

Hentakan irama musik menemani perjalanan Linda—sebut saja begitu namanya selama penerbangan dari Bangkok menuju Jakarta. Sejak pesawat lepas landas hingga mendarat di Bandar Udara Soekarno-Hatta, sekitar tiga setengah jam, earphone yang tersambung pada alat pemutar musik mini terus menempel di telinga gadis 18 tahun ini. (1845 clicks)

Abad 21, Satu Miliar Meninggal Akibat Rokok
Thursday, 14-February-2008, 16:01:56
NEW YORK, KAMIS - Organisasi Kesehatan Dunia (WHO) dalam sebuah laporannya, Kamis (7/2), memperkirakan sekitar 1 miliar orang di seluruh dunia akan meninggal akibat rokok pada abad 21 jika pemerintah dan warga sipil tidak segera bertindak mengatasi epidemik penggunaan tembakau. (2281 clicks)

Fakta Terapi Kesehatan yang Sering Terlupakan
Tuesday, 25-December-2007, 10:06:35
Beberapa informasi tentang fakta dunia kesehatan yang sering terlupakan : 1. Asam Urat Alopurinol (Zyloric) hanya perlu diberikan pada penyakit gout (pirai, jicht (Belanda)), bukan untuk setiap nilai asam urat yang tinggi. Gout ditandai khas dengan adanya jempol kaki yang bengkak dan sakit, serta merah. Tanpa tanda penting/khas ini, tidak ada penyakit gout. Makan makanan tertentu dan minum air sedikit juga menaikkan kadar asam urat, dan minum air banyak sudah akan menurunkannya jika tidak ada faktor genetik untuk gout, Ada dua obat penting untuk gout: probenecid dan alopurinol (Zyloric). Probenecid diberikan bila ada masalah dalam ekskresi asam urat, sedangkan alopurinol diberi bila ada masalah pembentukan asam urat yang berlebih. Masalah gout 65% disebabkan oleh masalah kurang ekskresi asam urat, sedangkan 35% disebabkan oleh pembentukan yang berlebih dari asam urat sebagai hasil metabolisme. Jadi bila demikian, probenecid (dosis kecil, 2 kali 250 mg disertai air) akan lebih berguna utk 65% penderita. Dan alopurinol hanya berguna untuk 35% penderita.  (4758 clicks)

Jangan Panik, Demam Bukan Penyakit !
Friday, 09-November-2007, 15:08:11
Banyak orang tua panik alang-kepalang, ketika me-nyadari anaknya menderita demam. Mereka menganggap demam sebagai penyakit yang harus segera dibasmi. Padahal, demam hanyalah gejala, bukan penyakit.  (2447 clicks)

Tips Tidur Sehat
Saturday, 14-July-2007, 00:59:16
Kualitas tidur merupakan sumber kesegaran, tenaga, dan vitalitas yang dibutuhkan untuk mengoptimalkan produktivitas keesokan harinya. Kualitas tidur adalah kebutuhan mutlak yang sama pentingnya dengan makanan bergizi dan olah raga. Jika setiap hari kamu mengalami insomnia, apa kamu yakin keesokan harinya kamu bisa lebih fresh. Mulai sekarang mulailah pola tidur sehat. (5677 clicks)

Antioxidant Myth
Friday, 30-March-2007, 08:35:27
Free radicals bad, antioxidants good, right? For the supplements industry, the truth might be a hard pill to swallow. Cranberry capsules. effervescent vitamin C. Pomegranate concentrate.Betacarotene. Selenium. Vitamin E. Pine bark extract. Green tea extract.You name it, if it's an antioxidant, we'll swallow it by the bucketload, in the belief it'll promote good health and stave off disease. But is this really the case? Well, evidence gathered over the past few years shows that, at best, antioxidant supplements do little or nothing to benefit our health. At worst, large doses could have the opposite effect, promoting the very problems they are supposed to stamp out. (1008 clicks)

Serat Makanan Benteng Kesehatan
Wednesday, 28-February-2007, 03:27:31
Masih banyak orang kurang memahami jika serat makanan mempunyai peranan vital bagi kesehatan. Selain untuk kesehatan pencernaan dan memudahkan buang air besar, beberapa jenis penyakit dapat dicegah kehadirannya, termasuk penyakit berat seperti penyakit jantung koroner, diabetes, kolesterol darah yang tinggi, kanker, dan penyakit lainnya. Cermati konsumsi serat kita sedini mungkin agar dapat terhindar dari berbagai penyakit yang diakibatkan kurang serat. (6300 clicks)

Madu Untuk Si Mungil?
Friday, 12-January-2007, 05:22:00
Madu Untuk Si Mungil? Sebaiknya tidak. Madu yang lezat dan banyak manfaatnya bisa membawa petaka bila diberikan pada si mungil yang belum lagi genap berusia setahun. Madu diambil dari alam dan dimakan dalam kondisi yang murni. Sayangnya, kemurnian tersebut seringkali dicemari oleh sejenis bakteri yang dapat menghasilkan racun (toksin) dalam saluran cerna bayi. Racun tersebut dikenal dengan istilah toksin botulinum.  (2390 clicks)

Genetically Engineered Soya; Contaminating the Great Treasure
Saturday, 25-November-2006, 05:04:32
Some 3000 years ago, farmers in China began planting the black and brown seeds of a wild recumbent vine - a forebear of the modern day soybean. Why thesefarmers chose to grow a plant that spread out along the ground, making it difficult to cultivate and harvest, is unclear and undocumented. Without proper preparation, the seeds - or beans - produced would have been hard and indigestible. By 1100 B.C., the plant had been trained, through genetic selection, to stand upright and bear larger, and more abundant protein-rich seeds. They enriched the soil with nitrogen and could be grown in soils too depleted to support other crops. Over the next thousand years, the soybean became a much revered staple food crop of the Chinese people. Different varieties carry names such as Great Treasure, Brings Happiness, Yellow Jewel, and Heaven's Bird. The soybean can produce many different types of food: soy nuts, soymilk, soy sauce, miso (fermented soy paste), oil, tempeh (fermented soy cake), flour, and doufu (tofu in Japan). It was tofu that became a core part of the Buddhist religion where monks were strict vegetarians and incorporated this high protein source into their diets.  (4317 clicks)

jadwal uas stikes mitra lampung angkatan 2011/2012

sabtu 21 januari 2012
  • bahasa indonesia
  • Ilmu dasar keperawatan
jumat 27 januari 2012
  •  pendidikan kewarganegaraan dan pancasila
  • Ilmu keperawatan dasar 2
sabtu 28 januari 2012

  • Agama 
  • Ilmu keperawatan dasar I



perkembangan komputer di bidang kesehatan

Perkembangan Komputer di Bidang Kesehatan


Saat ini perkembangan dunia teknologi sangat berkembang pesat terutama dalam dunia IT (Informatic Technology). Perkembangan dunia IT berimbas pada perkembangan berbagai macam aspek kehidupan manusia. Salah satu aspek yang terkena efek perkembangan dunia IT adalah kesehatan. Dewasa ini dunia kesehatan modern telah memanfaatkan perkembengan teknologi untuk meningkatkan efisiensi serta efektivitas di dunia kesehatan. Salah satu contoh pengaplikasian dunia IT di dunia kesehatan adalah penggunaan alat-alat kedokteran yang mempergunakan aplikasi komputer, salah satunya adalah USG (Ultra sonografi).

USG adalah suatu alat dalam dunia kedokteran yang memanfaatkan gelombang ultrasonik, yaitu gelombang suara yang memiliki frekuensi yang tinggi (250 kHz – 2000 kHz) yang kemudian hasilnya ditampilkan dalam layar monitor. Pada awalnya penemuan alat USG diawali dengan penemuan gelombang ultrasonik kemudian bertahun-tahun setelah itu, tepatnya sekira tahun 1920-an, prinsip kerja gelombang ultrasonik mulai diterapkan dalam bidang kedokteran. Penggunaan ultrasonik dalam bidang kedokteran ini pertama kali diaplikasikan untuk kepentingan terapi bukan untuk mendiagnosis suatu penyakit. Dalam hal ini yang dimanfaatkan adalah kemampuan gelombang ultrasonik dalam menghancurkan sel-sel atau jaringan “berbahaya” ini kemudian secara luas diterapkan pula untuk penyembuhan penyakit-penyakit lainnya. Misalnya, terapi untuk penderita arthritis, haemorrhoids, asma, thyrotoxicosis, ulcus pepticum (tukak lambung), elephanthiasis (kaki gajah), dan bahkan terapi untuk penderita angina pectoris (nyeri dada).
Baru pada awal tahun 1940, gelombang ultrasonik dinilai memungkinkan untuk digunakan sebagai alat mendiagnosis suatu penyakit, bukan lagi hanya untuk terapi. Hal tersebut disimpulkan berkat hasil eksperimen Karl Theodore Dussik, seorang dokter ahli saraf dari Universitas Vienna, Austria. Bersama dengan saudaranya, Freiderich, seorang ahli fisika, berhasil menemukan lokasi sebuah tumor otak dan pembuluh darah pada otak besar dengan mengukur transmisi pantulan gelombang ultrasonik melalui tulang tengkorak. Dengan menggunakan transduser (kombinasi alat pengirim dan penerima data), hasil pemindaian masih berupa gambar dua dimensi yang terdiri dari barisan titik-titik berintensitas rendah. Kemudian George Ludwig, ahli fisika Amerika, menyempurnakan alat temuan Dussik.
Tahun 1949, John Julian Wild, ahli bedah Inggris yang bekerja di Medico Technological Research Institute of Minnesota, berkolaborasi dengan John Reid, seorang teknisi dari National Cancer Institute. Mereka melakukan investigasi terhadap sel-sel kanker dengan alat ultrasonik. Beberapa jenis alat yang dibuat untuk kepentingan investigasi tersebut antara lain B-mode ultrasound, transduser/alat pemindai jenis A-mode transvaginal, dan transrectal. Prinsip alat-alat tersebut mengacu pada sistem radar. Oleh sebab itu mereka kemudian menyebutnya sebagai Tissue Radar Machine (mesin radar untuk deteksi jaringan). Beberapa hasil penelitian lanjutan yang cukup penting dalam bidang obstetri ginekologi antara lain ditemukannya metode penentuan ukuran janin (fetal biometry), teknologi transduser/alat pemindai digital, transduser dua dimensi dan tiga dimensi modern penghasil tampilan gambar jaringan yang lebih fokus, dan penentuan jenis kelamin janin dalam kandungan (Fetal Anatomic Sex Assignment/FASA).
Teknologi transduser digital sekira tahun 1990-an memungkinkan sinyal gelombang ultrasonik yang diterima menghasilkan tampilan gambar suatu jaringan tubuh dengan lebih jelas. Penemuan komputer pada pertengahan 1990 jelas sangat membantu teknologi ini. Gelombang ultrasonik akan melalui proses sebagai berikut, pertama, gelombang akan diterima transduser. Kemudian gelombang tersebut diproses sedemikian rupa dalam komputer sehingga bentuk tampilan gambar akan terlihat pada layar monitor. Transduser yang digunakan terdiri dari transduser penghasil gambar dua dimensi atau tiga dimensi. Seperti inilah hingga USG berkembang sedemikian rupa hingga saat ini.
Ultrasonografi medis (sonografi) adalah sebuah teknik diagnostik pencitraan menggunakan suara ultra yang digunakan untuk mencitrakan organ internal dan otot, ukuran mereka, struktur, dan luka patologi, membuat teknik ini berguna untuk memeriksa organ. Sonografi obstetrik biasa digunakan ketika masa kehamilan.
Pilihan frekuensi menentukan resolusi gambar dan penembusan ke dalam tubuh pasien. Diagnostik sonografi umumnya beroperasi pada frekuensi dari 2 sampai 13 megahertz.
Sedangkan dalam fisika istilah “suara ultra” termasuk ke seluruh energi akustik dengan sebuah frekuensi di atas pendengaran manusia (20.000 Hertz), penggunaan umumnya dalam penggambaran medis melibatkan sekelompok frekuensi yang ratusan kali lebih tinggi.
Ultrasonografi atau yang lebih dikenal dengan singkatan USG digunakan luas dalam medis. Pelaksanaan prosedur diagnosis atau terapi dapat dilakukan dengan bantuan ultrasonografi (misalnya untuk biopsi atau pengeluaran cairan). Biasanya menggunakan probe yang digenggam yang diletakkan di atas pasien dan digerakkan: gel berair memastikan penyerasian antara pasien dan probe.
Dalam kasus kehamilan, Ultrasonografi (USG) digunakan oleh dokter spesialis kedokteran (DSOG) untuk memperkirakan usia kandungan dan memperkirakan hari persalinan. Dalam dunia kedokteran secara luas, alat USG (ultrasonografi) digunakan sebagai alat bantu untuk melakukan diagnosa atas bagian tubuh yang terbangun dari cairan.
Sonograf ini menunjukkan citra kepala sebuah janin dalam kandungan.
Ultrasonografi medis digunakan dalam:
• Kardiologi; lihat ekokardiografi
• Endokrinologi
• Gastroenterologi
• Ginaekologi; lihat ultrasonografi gynekologik
• Obstetrik; lihat ultrasonografi obstetrik
• Ophthalmologi; lihat ultrasonografi A-scan, ultrasonografi B-scan
• Urologi
• Intravascular ultrasound
• Contrast enhanced ultrasound
SUMBER: